Serendipity In Love
Judul: Serendipity In Love
Penulis: Putri Novitasari (Moon)
Ukuran: 14 x 20 cm
Jumlah halaman: 170
Cover: softcover
Harga: Rp120.000
ISBN: 978-623-89412-9-2
Gauri duduk di meja paling pojok sembari menunggu kedatangan ketiga temannya. Ia memilih bangku yang letaknya paling strategis. Di pojok sini terbilang tempat paling aman untuk saling berbagi informasi terkini tentang anak-anak kampus. Mulai dari kabar simpang siur salah satu mahasiswi yang jadi simpanan om-om sampai kabar penampakan hantu di laboratorium FK. Semuanya akan mereka bahas di sini. Gauri mengeluarkan ipadnya, mengerjakan beberapa konten yang bisa ia upload di sosial media untuk mempromosikan floristnya.
Putri Novitasari (Moon)

Tinggalkan Balasan